Lembar Kerja Mahasiswa
Koneksi Antar Materi, Topik 9
Nama: |
Nur
Ainun Fadhilah Idris |
NIM: |
1205122008 |
Apa
keterkaitan CT dengan pemograman Scratch |
Tools
code pada program Scratch, mempunyai fungsinya masing-masing yang juga
dilengkapi dengan warna-warna yang berbeda pada setiap jenis fungsi
toolesnya. Proses pengidentifikasian tools code tersebut erat kaitannya
dengan fondasi CT atau metode berpikir CT oleh sebab dengan mampu
mengidentifikasi fungsi dari masing-masing tools tersebut, maka seseorang
akan mengenali pola-pola dalam proses pembuatan ssebuah program, sehingga
baik dalam membuat program apapun ia dapat dengan mudah membuat codenya oleh
sebab tools-nya telah ia kenali, begitujuga dengan urutan-urutannya. Ini
membuat proses pengkodean sebuah program akan berjalan lebih efektif dan
efisien serta optimal sebagiaman tujuan akhir daripada metode berpikir CT itu
sendiri. |
Bagaimana pemrograman dengan Scratch dapat
membantu proses pembelajaran di kelas, sesuai dengan bidang mata pelajaran
yang Anda ajar? |
Peserta
didik dapat dengan mudah untuk dapat mehami sebuah konsep serta hubungan
antar variabel-variabel yang terkandung didalam sebuah materi misalnya
peserta didik dapat membedakan hewan-hewan invertebrata dan vertebrata
melalui game edukatif. hal ini dapat meningkatkan kemampuan kognitif
peserta didik juga dapat meningkatkan motivasi belajar dan semangat belajar
sehingga kelas menjadi aktif |
No comments:
Post a Comment