Monday, October 23, 2023

PPA II ( SIKLUS II DEMONSTRASI KONTEKSTUAL)

 

Refleksi pada pembuatan perangkat pembelajaran

 

No

Komponen Perangkat Pembelajaran

Kendala

1.

Perumusan Capaian Pembelajaran dan Alur Tujuan Pembelajaran

Tidak ada

2.

Pemanfaatan unsur budaya setempat sebagai bagian dari materi pembelajaran        

Memilah dan menentukan budaya yang memiliki keterkaitan substansi materi

3.

Pembuatan Asesmen diagnostik pengetahuan peserta didik

Tidak ada

4.

Pembuatan Asesmen diagnostik karakteristik (latar belakang) peserta didik

Menyusun indikator atau butir pertanyaan maupun pernyataan yang dapat mengakomodasi karakteristik peserta didik di dalam kelas

5.

Perumusan Profil pelajar pancasila

Tidak ada

6.

Perumusan Target peserta didik

Tidak ada

7.

Perumusan Model pembelajaran yang digunakan

Tidak ada

8.

Perumusan Tujuan pembelajaran

Tidak ada

9.

Perumusan Assessment of learning

Tidak ada

10.

Perumusan Assessment as learning

Tidak ada

11.

Perumusan Assessment for learning

Tidak ada

12.

Perumusan Pemahaman bermakna

Tidak ada

13.

Perumusan Pertanyaan pemantik

Tidak ada

14.

Perumusan Kegiatan pembelajaran berdasarkan karakteristik peserta didik

Tidak ada

15.

Pembuatan Lembar kerja peserta didik

Tidak ada

16.

Perumusan Pengayaan dan remidial

Tidak ada

17.

Penentuan Bahan bacaan peserta didik dan pendidik

Tidak ada

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Refleksi pada penerapan pembelajaran

 

No

Komponen Perangkat Pembelajaran

Kendala

1.

Penguatan unsur budaya dalam pembelajaran

Tidak ada

2.

Pemberian asesmen diagnostik

Peserta didik cenderung mengisi asesmen dengan sembarang

3.

Pemberian pertanyaan pemantik

Tidak ada

4.

Aktivitas kolaborasi diskusi/presentasi siswa

Tidak ada

5.

Aktivitas project siswa

Tidak ada

6.

Aktivitas pengayaan pembelajaran

Alokasi waktu pembelajaran yang terbatas

7.

Aktivitas remidial / tambahan pembelajaran

Alokasi waktu pembelajaran yang terbatas

8.

Pemberian asesmen

Tidak ada

9.

Proses pelaksanaan asesmen

Tidak ada

10.

Kegiatan penutup pembelajaran

Tidak ada

 

 

Refleki pada keberhasilan pembelajaran

 

No

Indikator Pencapaian Kompetensi

% Ketuntasan

1.

Memahami perpindahan kalor secara konduksi, konveksi, dan radiasi

95 %

2.

Mencontohkan perpindahan kalor secaara konduksi, konveksi, dan radiasi

95 %

3.

Menganalisis perpindahan kalor secara konduksi, konveksi, dan radiasi

86 %

 

No comments:

Post a Comment

MODUL AJAR IPA KELAS VIII

PDF